-->

Cara mengganti favicon blog

- November 15, 2011
hosting terbaik
hosting indonesia
Favicon adalah logo atau simbol untuk blog anda, di blogger ada favicon standar, kita bisa menggantinya dengan gambar / logo pilihan kita sendiri

contoh favicon standar blogger :



caranya menggantinya adalah
sebagai berikut :

1. buka blog anda, login ke blog anda, lalu masuk ke Dashboard

2. buka Design atau Rancangan, lalu EDIT HTML

3. cari kode </head> , cara cepat mencari CTRL + F

4. lalu copy dan paste kode ini <link href='ganti dengan url gambar anda' rel='shortcut icon'/> di atas kode </head>

5. ganti kata " ganti dengan url gambar anda" dengan url gambar anda

6. simpan template anda

7. lihat hasilnya

semoga bermanfaat
Advertisement hosting terbaik

Untuk Berkomentar, gunakan akun email anda, jika tidak punya akun bisa gunakan opsi Anymous atau Name / URL ( URL bisa kosong jika tidak ada ).
EmoticonEmoticon

 

Start typing and press Enter to search